
Afirmasi PPPK, Pengertian, Syarat & Kriteria
Jalur afirmasi telah menjadi pintu masuk baru bagi calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Pelamar yang memenuhi kriteria tertentu berkesempatan mengikuti jalur afirmasi PPPK. Namun, apa sebenarnya jalur afirmasi PPPK ini? Berdasarkan informasi resmi dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), afirmasi merupakan kebijakan yang memberikan penambahan nilai Kompetensi Teknis. Kebijakan ini bertujuan